Ribuan Pedagang Unjukrasa, Jalan Merdeka depan Balai kota Ditutup
LINTAS PUBLIK – SIANTAR, Adanya ribuan pedagang Pasar Horas yang demonstrasi di balai kota Pematangsiantar, jalan Merdeka didepan Balai kota Siantar ditutup total, Rabu ( 27/4/2016).
BACA JUGA Pedagang Pasar Horas Sebut DPRD Siantar telah Mati
Terlihat disepanjang jalan ini dipadati kendaraan, baik mobil dan juga sepeda motor. Terlihat juga para penjual cemilan dan jajanan turut memakai badan jalan ini.
Terlihat juga dijalan Merdeka kota Siantar ini, mobil water canon milik kepolisian resor Pematangsiantar.
Penulis : franki
Editor : tagor
BACA JUGA Pedagang Pasar Horas Sebut DPRD Siantar telah Mati
Jalan Merdeka didepan Balai kota Siantar yang ditutup total, karena ada unjukrasa Pedagang Pasar Horas Pematangsiantar, Rabu (27/4/2016). |
Terlihat juga dijalan Merdeka kota Siantar ini, mobil water canon milik kepolisian resor Pematangsiantar.
Penulis : franki
Editor : tagor
Tidak ada komentar