TNI Ini Contohkan Bagaimana Merawat Tanaman Cabe
LINTAS PUBLIk – SIMALUNGUN, Sertu Bambang dan beberapa anggota TNI dari koramil 10/Balimbingan jajaran Kodim 0207/Simalungun melaksanakan perawatan cabe yang berumur 1 bulan di sekitar demplot koramil Dengan tetap memberi dorongan agar petani tetap semangat dan memberikan contoh, upaya yang dilaksanakan adalah dengan penyiraman dan penyemprotan yang intensif dan perawatan yang optimal diharapkan tumbuhan cabe dapat normal kembali. Rabu (01/02/2017).
Babinsa dalam mensukseskan swasembada pangan akan terus dilakukan di wilayah Koramil 10/Balimbingan , karena hal ini merupakan tugas Babinsa untuk mewujudkan ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan petani.
Babinsa yang telah turun tangan membantu mempelopori usaha-usaha untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di bidang pertanian.
“Apabila ada kedekatan antara babinsa dan petani, maka petani tidak akan sungkan meminta bantuan ke koramil, melalui Babinsa, misalnya gapoktan meminta bantuan tenaga untuk menanam tomat atau cabai karena babinsa telah belajar cara menanam,perawatan dan hingga panen cabe.”jelas Sertu Bambang
Penuli : franki/rel
Editor : tagor
Sertu Bambang dan beberapa anggota TNI dari koramil 10/Balimbingan jajaran Kodim 0207/Simalungun lakukan penyiraman dan penyemprotan yang cabe Rabu (01/02/2017). |
Babinsa yang telah turun tangan membantu mempelopori usaha-usaha untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di bidang pertanian.
“Apabila ada kedekatan antara babinsa dan petani, maka petani tidak akan sungkan meminta bantuan ke koramil, melalui Babinsa, misalnya gapoktan meminta bantuan tenaga untuk menanam tomat atau cabai karena babinsa telah belajar cara menanam,perawatan dan hingga panen cabe.”jelas Sertu Bambang
Penuli : franki/rel
Editor : tagor
Tidak ada komentar