ASTAGA! Polisi Berpangkat AKP Ini Mengaku Pernah Beli Sabu Dua Kali
LINTAS PUBLIK -MEDAN, AKP Hotma Sigalingging, mantan Kasubag Bin Ops Bag Ops Polres Sibolga yang juga terdakwa perkara kasus kepemillikan sembilan paket sabu akhirnya mengakui telah dua kali membeli narkoba kepada orang yang sama.
Pengakuan itu disampaikannya setelah majelis hakim yang menyidangkan Hotma dan terdakwa lain bernama Abu Salam Hutagalung terus mencecar sejumlah pertanyaan kepada dirinya.
"Ya, pak hakim. Saya sudah dua kali bertransaksi beli sabu dengan orang yang sama," ungkap Hotma saat diadili di Ruang Cakra IV, Pengadilan Negeri (PN) Medan, Rabu (8/11/2017).
Ia pun mengakui bila mengetahui seseorang penjual sabu setelah diberitahu oleh rekan polisi lainnya.
"Saya tahu dari teman. Dari situ lah saya tahu orang itu memang menyediakan sabu," sebut Hotma.
Setelah mendegar keterangan para terdakwa, majelis hakim yang diketuai Sri Rahyuni kemudian menunda persidangan hingga Rabu (15/11/2017) mendatang. (tribn/t)
Pengakuan itu disampaikannya setelah majelis hakim yang menyidangkan Hotma dan terdakwa lain bernama Abu Salam Hutagalung terus mencecar sejumlah pertanyaan kepada dirinya.
AKP Hotma Sigalingging (kiri melipat tangan) saat menjalani persidangan kasus k epemilikan narkoba jenis sabu di Ruang Cakra IV, PN Medan, Rabu (8/11/2017). |
Ia pun mengakui bila mengetahui seseorang penjual sabu setelah diberitahu oleh rekan polisi lainnya.
"Saya tahu dari teman. Dari situ lah saya tahu orang itu memang menyediakan sabu," sebut Hotma.
Setelah mendegar keterangan para terdakwa, majelis hakim yang diketuai Sri Rahyuni kemudian menunda persidangan hingga Rabu (15/11/2017) mendatang. (tribn/t)
Tidak ada komentar