"Pea Aek Tugal" Air Peninggalan Raja Sisingamangara XII Dibangun Tahun 1884,
LINTAS PUBLIK - HUMBAHAS, Pearaja Sion Sibulbulon, Kecamatan Parlilitan Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas). Ialah salah satu bukti sejarah perjuangan terakhir Sang Pahlawan Nasional Sisingamangara XII.
Tak semua khalayak ramai mengetahui betul tempat ini, Selain jarak yang lumayan jauh dari pusat perkotaan Doloksanggul Humbahas yang menurut perkiraan kurang lebih 50 Km, Tempat ini tergolong sepi dan tersembunyi karena berada dalam lingkaran pegunungan yang dipenuhi hutannya yang masih asri.
Melihat sekitar perkampungan, selain berbagai tanaman yang sangat bagus seperti Padi, Jagung, Kacang, Karet dan lain-lain, bertanda kalau tanah disekitar itu pula sangatlah subur. Baca Selengkapnya
Tak semua khalayak ramai mengetahui betul tempat ini, Selain jarak yang lumayan jauh dari pusat perkotaan Doloksanggul Humbahas yang menurut perkiraan kurang lebih 50 Km, Tempat ini tergolong sepi dan tersembunyi karena berada dalam lingkaran pegunungan yang dipenuhi hutannya yang masih asri.
Tidak ada komentar