Cerita Mistis Sampai Ngopi, Ini 10 Wisata Gua di Indonesia, Gua Baba Liang di Simalungun Jangan Diabaikan
LINTAS PUBLIK, Hilangkan kepenatan dan rutinitas baiknya anda mengadakan wisata, wisata yang digambarkan lintaspublik.com adalah wisata Gua diberbagai tempat di Indonesia.
1. Gua Karst di Wonogiri
Inilah deretan wisata yang cocok buat mengisi liburan kamu. Inilah wisata Gua Karst yang berada di kabupaten ujung tenggara Jateng, mana lagi kalau bukan Wonogiri.
Di Kabupaten Wonogiri, Kota Mete terutama wilayah selatan merupakan kawasan karst Gunung Sewu. Area ini sebagian besar berupa pegunungan kapur yang menyimpan potensi wisata alam berupa gua.
2. Wisata Gua Darmakradenan
Di Pemerintah Desa Darmakradenan, Kecamatan Ajibarang, mendukung dan melengkapi wisata alam, ada tiga goa yang telah dibuka untuk umum, pengunjung wisata Darmakradenan juga mengangkat potensi ekonomi mulai dari kebun buah, ternak madu, bordir lokal, tenun jala hingga kuliner khas Sungai Tajum.
Dari kegiatan wisata inilah, diharapkan seluruh potensi ekonomi warga akan terintegrasi dan terpasarkan kepada para pengunjung.
3. Makam Gua Londa Toraja
Toraja memiliki destinasi wisata Makam Gua Londa yang menjadi salah satu tempat pemakaman unik di Indonesia.
Destinasi yang berada di Desa Sandan Uai, Kecamatan Sanggalangi ini menawarkan sensasi yang berbeda karena objek wisatanya yang berupa makam. Mengunjungi makam di dalam goa yang berlokasikan sekitar 7 kilometer arah Selatan Kota Rantepao ini berbeda dengan makam pada umumnya.
Tradisi orang Toraja yang bertahan hingga ratusan tahun, membuat makam di Londa menjadi unik dan layak dikunjungi.
4. Gua Lawa Purbalingga
Purbalingga merupakan sebuah kabupaten yang berbatasan dengan Banjarnegara, Banyumas, dan Pemalang, Jawa Tengah. Pemerintah mengembangkan sejumlah tempat wisata mulai dari religi, wisata air seperti curug, theme park, dan masih banyak lagi. Kali ini Travelingyuk akan membahas tentang satu tempat yang sangat menarik untuk dikunjungi yaitu Gua Lawa. Para pengunjung bisa berlibur sambil menyeruput kopi di dalamnya.
Dinamai Gua Lawa karena di dalamnya terdapat banyak hewan kelelawar. Gua Lawa (Golaga) merupakan gua vulkanik yang terbentuk dari lava pegunungan aktif yang meleleh dan mengalami pendinginan selama ribuan hingga jutaan tahun. Pada proses pendinginan inilah terbentuk stalgtit dan stalagmit yang indah. Berlokasi di Desa Siwarak, RT 1, Karangreja, Siwarak, letak gua bukan di lerengnya melainkan di bukit.
Ciri-ciri dari gua vulkanik biasanya terdapat lorong dan air terjun secara alami. Gua ini memiliki panjang sekitar 1,5 km dengan ketinggian sekitar 900 Mdpl sehingga udaranya terasa sejuk. Di dalam gua juga terdapat 14 gua kecil seperti Gua Pancuran Slamet, Gua Sendang Slamet, Gua Dada Lawa, dan lain-lain. Setiap gua memiliki cerita masing-masing.
Pemerintah telah memberikan akses yang mudah bagi para pengunjung yang ingin datang. Jika berangkat dari pusat kota Purbalingga, harus menempuh perjalanan sepanjang 27 km. Setelah sampai di Jl. Raya Purbalingga-Pemalang, Teman Traveler akan menemukan pertigaan dengan papan petunjuk. Untuk menuju ke Gua Lawa pengunjung harus melanjutkan perjalanan ke arah utara sepanjang 3 km.
Gua Lawa Purba Lingga
Pemerintah Purbalingga telah memberikan akses yang mudah bagi para pengunjung yang ingin datang. Jika berangkat dari pusat kota Purbalingga, harus menempuh perjalanan sepanjang 27 km. Setelah sampai di Jl. Raya Purbalingga-Pemalang, Teman Traveler akan menemukan pertigaan dengan papan petunjuk. Untuk menuju ke Gua Lawa pengunjung harus melanjutkan perjalanan ke arah utara sepanjang 3 km.
4. Gua Sikantong Purworejo.
Purworejo menjelma jadi surga wisata baru. Kota yang terletak di Jawa Tengah ini menunjukkan pesona kotanya lewat berbagai tempat wisata dan warna-warni budaya yang mampu membius para wisatawan yang datang. Tak hanya khazanah budaya, wisata alam yang ada di sini juga memukau banyak orang. Dari curug, hingga gua yang menantang untuk ditelusuri. Taman Batu Gua Sikantong adalah nama salah satu wisata alam yang harus Sobat Pesona kunjungi di Purworejo.
Batu Gua Sikantong 45 Menit di Perut Bumi
Taman Batu Gua Sikantong berada di Desa Tlogoguwo, Kecamatan Kaligesing, Gua Sikantong belakangan menjadi sebuah tujuan wisata baru yang digemari berbagai turis, dari dalam hingga luar negeri. Kedalamannya dapat terjangkau dengan mudah, Sobat Pesona hanya memerlukan 45 menit sampai 1 jam untuk menjelajahi perut bumi hingga mencapai ujung gua.
Penjelajahan gua ini sangat cocok untuk Sobat Pesona yang gemar dengan wisata yang sedikit menantang. Tentunya, Sobat Pesona perlu menyiapkan peralatan jelajah yang sesuai, supaya keamanan selama di dalam gua tetap terjaga. Di dalam gua, Sobat Pesona akan mendapati langit-langit gua atau stalaktit dan stalagmit yang terbangun indah secara alami.
Selain merasakan serunya menjelajahi gua, kegiatan wisata di Gua Sikantong juga bisa dilakukan di luar gua. Kawasan wisata ini juga memiliki sebentang hutan yang indah dan cocok sebagai latar berfoto. Begitu pula puncak bukit, cocok dijadikan tempat untuk kemping yang seru bersama keluarga atau teman. Di luar area gua pun, Sobat Pesona bisa berkunjung ke banyak lokasi wisata lain, seperti Curug Setawing, hutan pinus, dan beberapa lokasi menarik lainnya. Mari menjelajahi keindahan alam Purwerejo!
5. Gua Mabala di Kabupaten Sarai
Gua Mabala berada di Kabupaten Sabu Raijua. Gua Mabala di Kabupaten Sarai karena memiliki nilai sejarah yang tinggi dan juga diyakini memiliki kekuatan mistis.
Diceritakannya, konon Gua Mabala ini dihuni oleh salah satu orang sakti di Kabupaten Sabu Raijua. Dimana didalam gua tersebut terdapat air yang tertampung dalam sebuah tempat (soke) yang tidak pernah kering hingga saat ini.
Tepatnya disebelah tempat berisikan air itu terdapat bekas telapak kaki penghuni gua Mabala yang juga terdapat air dari Soke tersebut yang juga tidak pernah kering. Air yang berada didalam gua tersebut bisa membawa keberuntungan jika dioleskan ke bagian wajah manusia.
Bukan saja itu, air yang tertampung dan tidak pernah kering itu diyakini bisa menyembuhkan penyakit pada manusia seperti penyakit kulit.
Selain itu, didalam gua mabala tersebut terdapat tulang buaya putih yang masih tersimpan rapi sejak dahulu kala.
6. Gua Kelelawar di Desa Salodik
Gua Kelelawar berada di Desa Salodik, Luwuk Utara, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah, . Pemerintah desa setempat akan melengkapi kawasan wisata itu dengan sejumlah fasilitas publik agar dapat menarik kunjungan wisata.
Selain komodo dan pantainya yang indah, Labuan Bajo juga memiliki objek wisata lain yang tak kalah menarik. Salah satunya adalah Gua Batu Cermin yang terletak sekitar empat kilometer dari pusat kota Labuan Bajo.
Gua batu cermin adalah gua atau terowongan yang terdapat di bukit batu yang gelap. Luas Gua batu Cermin ini 19 hektar, dan tingginya sekitar 75 meter. Yang unik dari Gua Batu Cermin ini adalah ketika Sinar matahari masuk ke gua melalui dinding-dinding gua, dan memantulkan cahayanya di dinding batu sehingga merefleksikan cahaya kecil ke areal lain dalam gua sehingga terlihat seperti cermin.
7. Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten
Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten adalah salah satu tempat wisata yang berada di Desa Sawarna, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten, Indonesia. Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten adalah tempat wisata yang ramai dengan wisatawan pada hari biasa maupun hari liburan. Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan sensasi yang berbeda dengan aktivitas kita sehari hari.
Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat di sayangkan jika anda berada di kota Lebak tidak mengunjungi Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut.
Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari libur lainnya. Keindahan Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat Wisata Gua Seribu Candi di kota Lebak.
8. Gua Jatijajar di Kebumen
Kecamatan Ayah, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah memiliki destinasi wisata gua yang tak kalah menarik, yaitu Gua Jatijajar. Gua ini terbentuk dari batuan kapur yang juga memiliki stalaktit yang tersusun indah secara alami.
Ada dua versi cerita mengenai asal-usul Gua Jatijajar ini. Yang pertama adalah bermula sekitar tahun 1802-an. Seorang petani yang sekaligus pemilik tanah bernama Jayamenawi, terperosok dan jatuh ke sebuah lubang menganga ketika dia sedang mencari rumput di tanahnya. Setelah dia amati, ternyata ruangan di mana dia jatuh cukup luas dan merupakan sebuah gua alami yang tersamarkan keberadaannya karena tertutup rerumputan.
Versi kedua adalah setelah ditemukannya gua ini, Bupati Ambal atau penguasa Kebumen waktu itu merasa pantas untuk menamakan tempat tersebut dengan nama Jatijajar. Ini karena di dekatnya terdapat dua pohon jati yang berdiri berdampingan tepat di pinggir mulut gua.Tidak mirip seperti gua-gua lainnya, di Gua Jatijajar sudah banyak diperbaiki. Sehingga pengunjungnya tidak perlu bersusah payah ketika ada di dalamnya, karena ada beberapa bagian yang sudah dipaving dan dipasang lampu sebagai penerangan.
9. Gua Maharani di Jawa Timur
Jika Anda berkunjung ke Jawa Timur, sempatkanlah untuk datang ke obyek wisata gua di Lamongan, yaitu Gua Maharani.
Gua satu ini cukup populer di kalangan para traveler dan memiliki keindahan stalakmit dan stalaktit alami dengan pertumbuhan 1 centimeter per 10 tahunnya.
Agar Gua Maharani ini tetap menjadi destinasi wisata, maka pemerintah Kota Lamongan membuatnya tetap menarik dan terus melakukan pembenahan serta menambahkan berbagai hal yang dapat menarik perhatian para wisatawan.
Di sekitar daerah Gua Maharani, terdapat pula kebun binatang dengan nama yang sama, serta Wisata Bahari Lamongan.
Gua Maharani berada di kedalaman sekitar 25 meter dari permukaan tanah dengan rongga seluas 2.500 m2.
Gua Karst Wonogiri |
Inilah deretan wisata yang cocok buat mengisi liburan kamu. Inilah wisata Gua Karst yang berada di kabupaten ujung tenggara Jateng, mana lagi kalau bukan Wonogiri.
Di Kabupaten Wonogiri, Kota Mete terutama wilayah selatan merupakan kawasan karst Gunung Sewu. Area ini sebagian besar berupa pegunungan kapur yang menyimpan potensi wisata alam berupa gua.
2. Wisata Gua Darmakradenan
Dari kegiatan wisata inilah, diharapkan seluruh potensi ekonomi warga akan terintegrasi dan terpasarkan kepada para pengunjung.
3. Makam Gua Londa Toraja
Toraja memiliki destinasi wisata Makam Gua Londa yang menjadi salah satu tempat pemakaman unik di Indonesia.
Destinasi yang berada di Desa Sandan Uai, Kecamatan Sanggalangi ini menawarkan sensasi yang berbeda karena objek wisatanya yang berupa makam. Mengunjungi makam di dalam goa yang berlokasikan sekitar 7 kilometer arah Selatan Kota Rantepao ini berbeda dengan makam pada umumnya.
Tradisi orang Toraja yang bertahan hingga ratusan tahun, membuat makam di Londa menjadi unik dan layak dikunjungi.
4. Gua Lawa Purbalingga
Purbalingga merupakan sebuah kabupaten yang berbatasan dengan Banjarnegara, Banyumas, dan Pemalang, Jawa Tengah. Pemerintah mengembangkan sejumlah tempat wisata mulai dari religi, wisata air seperti curug, theme park, dan masih banyak lagi. Kali ini Travelingyuk akan membahas tentang satu tempat yang sangat menarik untuk dikunjungi yaitu Gua Lawa. Para pengunjung bisa berlibur sambil menyeruput kopi di dalamnya.
Para pengunjung bisa berlibur sambil menyeruput kopi di dalamnya. |
Ciri-ciri dari gua vulkanik biasanya terdapat lorong dan air terjun secara alami. Gua ini memiliki panjang sekitar 1,5 km dengan ketinggian sekitar 900 Mdpl sehingga udaranya terasa sejuk. Di dalam gua juga terdapat 14 gua kecil seperti Gua Pancuran Slamet, Gua Sendang Slamet, Gua Dada Lawa, dan lain-lain. Setiap gua memiliki cerita masing-masing.
Pemerintah telah memberikan akses yang mudah bagi para pengunjung yang ingin datang. Jika berangkat dari pusat kota Purbalingga, harus menempuh perjalanan sepanjang 27 km. Setelah sampai di Jl. Raya Purbalingga-Pemalang, Teman Traveler akan menemukan pertigaan dengan papan petunjuk. Untuk menuju ke Gua Lawa pengunjung harus melanjutkan perjalanan ke arah utara sepanjang 3 km.
Gua Lawa Purba Lingga
Gua Lawa Purba Lingga |
Pemerintah Purbalingga telah memberikan akses yang mudah bagi para pengunjung yang ingin datang. Jika berangkat dari pusat kota Purbalingga, harus menempuh perjalanan sepanjang 27 km. Setelah sampai di Jl. Raya Purbalingga-Pemalang, Teman Traveler akan menemukan pertigaan dengan papan petunjuk. Untuk menuju ke Gua Lawa pengunjung harus melanjutkan perjalanan ke arah utara sepanjang 3 km.
4. Gua Sikantong Purworejo.
Purworejo menjelma jadi surga wisata baru. Kota yang terletak di Jawa Tengah ini menunjukkan pesona kotanya lewat berbagai tempat wisata dan warna-warni budaya yang mampu membius para wisatawan yang datang. Tak hanya khazanah budaya, wisata alam yang ada di sini juga memukau banyak orang. Dari curug, hingga gua yang menantang untuk ditelusuri. Taman Batu Gua Sikantong adalah nama salah satu wisata alam yang harus Sobat Pesona kunjungi di Purworejo.
Batu Gua Sikantong 45 Menit di Perut Bumi
Taman Batu Gua Sikantong berada di Desa Tlogoguwo, Kecamatan Kaligesing, Gua Sikantong belakangan menjadi sebuah tujuan wisata baru yang digemari berbagai turis, dari dalam hingga luar negeri. Kedalamannya dapat terjangkau dengan mudah, Sobat Pesona hanya memerlukan 45 menit sampai 1 jam untuk menjelajahi perut bumi hingga mencapai ujung gua.
Penjelajahan gua ini sangat cocok untuk Sobat Pesona yang gemar dengan wisata yang sedikit menantang. Tentunya, Sobat Pesona perlu menyiapkan peralatan jelajah yang sesuai, supaya keamanan selama di dalam gua tetap terjaga. Di dalam gua, Sobat Pesona akan mendapati langit-langit gua atau stalaktit dan stalagmit yang terbangun indah secara alami.
Selain merasakan serunya menjelajahi gua, kegiatan wisata di Gua Sikantong juga bisa dilakukan di luar gua. Kawasan wisata ini juga memiliki sebentang hutan yang indah dan cocok sebagai latar berfoto. Begitu pula puncak bukit, cocok dijadikan tempat untuk kemping yang seru bersama keluarga atau teman. Di luar area gua pun, Sobat Pesona bisa berkunjung ke banyak lokasi wisata lain, seperti Curug Setawing, hutan pinus, dan beberapa lokasi menarik lainnya. Mari menjelajahi keindahan alam Purwerejo!
5. Gua Mabala di Kabupaten Sarai
Gua Mabala berada di Kabupaten Sabu Raijua. Gua Mabala di Kabupaten Sarai karena memiliki nilai sejarah yang tinggi dan juga diyakini memiliki kekuatan mistis.
Gua Mabala berada di Kabupaten Sabu Raijua |
Tepatnya disebelah tempat berisikan air itu terdapat bekas telapak kaki penghuni gua Mabala yang juga terdapat air dari Soke tersebut yang juga tidak pernah kering. Air yang berada didalam gua tersebut bisa membawa keberuntungan jika dioleskan ke bagian wajah manusia.
Bukan saja itu, air yang tertampung dan tidak pernah kering itu diyakini bisa menyembuhkan penyakit pada manusia seperti penyakit kulit.
Selain itu, didalam gua mabala tersebut terdapat tulang buaya putih yang masih tersimpan rapi sejak dahulu kala.
6. Gua Kelelawar di Desa Salodik
Gua Kelelawar berada di Desa Salodik, Luwuk Utara, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah, . Pemerintah desa setempat akan melengkapi kawasan wisata itu dengan sejumlah fasilitas publik agar dapat menarik kunjungan wisata.
Gua Kelelawar berada di Desa Salodik |
Gua batu cermin adalah gua atau terowongan yang terdapat di bukit batu yang gelap. Luas Gua batu Cermin ini 19 hektar, dan tingginya sekitar 75 meter. Yang unik dari Gua Batu Cermin ini adalah ketika Sinar matahari masuk ke gua melalui dinding-dinding gua, dan memantulkan cahayanya di dinding batu sehingga merefleksikan cahaya kecil ke areal lain dalam gua sehingga terlihat seperti cermin.
7. Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten
Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten adalah salah satu tempat wisata yang berada di Desa Sawarna, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten, Indonesia. Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten adalah tempat wisata yang ramai dengan wisatawan pada hari biasa maupun hari liburan. Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan sensasi yang berbeda dengan aktivitas kita sehari hari.
Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten |
Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari libur lainnya. Keindahan Wisata Gua Seribu Candi di Sawarna Lebak Banten ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat Wisata Gua Seribu Candi di kota Lebak.
8. Gua Jatijajar di Kebumen
Kecamatan Ayah, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah memiliki destinasi wisata gua yang tak kalah menarik, yaitu Gua Jatijajar. Gua ini terbentuk dari batuan kapur yang juga memiliki stalaktit yang tersusun indah secara alami.
Gua Jatijajar |
Versi kedua adalah setelah ditemukannya gua ini, Bupati Ambal atau penguasa Kebumen waktu itu merasa pantas untuk menamakan tempat tersebut dengan nama Jatijajar. Ini karena di dekatnya terdapat dua pohon jati yang berdiri berdampingan tepat di pinggir mulut gua.Tidak mirip seperti gua-gua lainnya, di Gua Jatijajar sudah banyak diperbaiki. Sehingga pengunjungnya tidak perlu bersusah payah ketika ada di dalamnya, karena ada beberapa bagian yang sudah dipaving dan dipasang lampu sebagai penerangan.
9. Gua Maharani di Jawa Timur
Jika Anda berkunjung ke Jawa Timur, sempatkanlah untuk datang ke obyek wisata gua di Lamongan, yaitu Gua Maharani.
Gua satu ini cukup populer di kalangan para traveler dan memiliki keindahan stalakmit dan stalaktit alami dengan pertumbuhan 1 centimeter per 10 tahunnya.
Gua Maharani |
Di sekitar daerah Gua Maharani, terdapat pula kebun binatang dengan nama yang sama, serta Wisata Bahari Lamongan.
Gua Maharani |
Dari dalam, Anda dapat menemukan pemandangan berupa pancaran cahaya warna-warni ketika matahari menyapu daerah tersebut.
Bahkan tidak sedikit para wisatawan dari luar negeri yang mensejajarkan Gua Maharani dengan kebanyakan gua yang juga memiliki pemandangan cahaya warna-warni. Seperti Gua Altamira di Spanyol, Gua Mamonth di Amerika Serikat atau juga Gua Carlsbad di Perancis.
10. Gua Baba Liang di Simalungun
Gua Baba Liang adalah salah satu alam ciptaaan Tuhan yang tak dapat dipungkiri keindahan dan keunikan yang terkandung didalamnya. Gua yang memiliki lorong-lorong gua ini menjadikan daya tarik wisatawan maupun pengunjung di tempat ini.
Gua Baba Liang di Simalungun |
Gua Baba Liang berada di Perbatasan Desa Salbe di Huta Nagori ToguDomu Nauli kecamatan Dolok Pardamean, atau tepatnya didesa Huta Liang Atas nagori Pasir batu kecamatan haranggaol Horison kabuoaten Simalungun. Sayang walau sangat menarik dan indahnya Gua Baba Liang ini belum sedikitpun tersentuh pembangunan, minimal akses jalan menuju tempat ini diperbaiki, agar pengunjung mudah mengaksesnya. Diharapkan Gua Babaliang jangan sampai diabaikan karena tidak kalah dari wisata gua yang ada di Indoensia.
Penulis : berbagai sumber
Editor : tagor
Editor : tagor
Tidak ada komentar